Wikipedia bahasa Bhojpuri

Bhojpuri Wikipedia
𑂦𑂷𑂔𑂣𑂳𑂩𑂲 𑂥𑂱𑂍𑂱𑂣𑂲𑂙𑂱𑂨𑂰
URLbh.wikipedia.org
TipeEnsiklopedia internet
Bersifat komersial?Tidak
PendaftaranOpsional
BahasaBhojpuri
Pengguna35615
LisensiCreative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 3.0 Tanpa Adaptasi dan Lisensi Dokumentasi Bebas GNU Edit nilai pada Wikidata
PemilikYayasan Wikimedia
Berdiri sejak21 Februari 2003; 21 tahun lalu (2003-02-21)

Wikipedia bahasa Bhojpuri (Bhojpuri: 𑂦𑂷𑂔𑂣𑂳𑂩𑂲 𑂥𑂱𑂍𑂱𑂣𑂲𑂙𑂱𑂨𑂰) adalah versi berbahasa Bhojpuri dari Wikipedia, yang dijalankan oleh Yayasan Wikimedia. Situs tersebut diluncurkan pada 21 Februari 2003.[1][2] Bhojpuri kini ditulis dalam abjad Dewanagari. Bhojpuri adalah bahasa Indo-Aryan yang dipakai di timur laut India dan wilayah Terai di Nepal.[3] Bahasa tersebut biasanya dipakai di barat Bihar dan timur Uttar Pradesh.[4] Bahasa tersebut menjadi bahasa minoritas di Fiji, Guyana, Mauritius, Afrika Selatan, Suriname, serta Trinidad dan Tobago.

Referensi

  1. ^ "Coronavirus updates in Hindi, Bangla, Tamil and 6 more Indian languages on Wikipedia". India express.com. 
  2. ^ A Study on the Usage of Internet by Working Women of Vadodara City for Performing Their Household Responsibilities. Anchor Academic Publishing. 2016. ISBN 3960675518. 
  3. ^ Bhojpuri Ethnologue World Languages (2009)[circular reference]
  4. ^ Ethnologue's detailed language map Diarsipkan 16 October 2012 di Wayback Machine. of western Madhesh; see the disjunct enclaves of language #9 in SE.
  • l
  • b
  • s
Daftar Wikipedia dalam berbagai bahasa di dunia menurut jumlah artikel
5.000.000+
2.000.000+
1.000.000+
500.000+200.000+
100.000+
50.000+
20.000+
10.000+
5.000+
2.000+
1.000+
500+
200+
100+
0+
0
Wikipedia dalam berbagai bahasa di Nusantara:
Lihat pula: Daftar wiki Wikimedia


Ikon rintisan

Artikel bertopik internet ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s

Templat:Wikimedia-stub