Radio 5 (Belanda)

Radio 5
Wilayah siarBelanda
Frekuensi747 kHz, Cable, DAB, Internet
Mulai mengudara1983/2006
FormatBerbagai hiburan untuk lanjut usia
Kode panggil sebelumnyaHilversum 5 (hingga 1985)
Radio 747 (2001-2006)
PemilikNPO
Situs webwww.radio5.nl

Radio 5 adalah jaringan stasiun radio Belanda yang dioperasikan oleh NPO. Radio 5 diluncurkan pada tahun 1983 dengan nama 'Hilversum 5. Pada tahun 1985 jaringan ini berubah nama menjadi Radio 5, ini diubah lagi pada tanggal 1 April 2001 ketika Radio 5 menjadi 'Radio 747 untuk mencerminkan perubahan frekuensi dari 1008 kHz sampai 747 kHz. Baru-baru ini, pada tanggal 4 September 2006, namanya berubah kembali ke Radio 5.

Lihat juga

  • Daftar stasiun radio di Belanda

Referensi

Pranala luar

  • Website Radio 5
  • l
  • b
  • s
Nederlandse Publieke Omroep
Penyiar
Anggota
AVRO
BNN
EO
KRO
MAX
NCRV
PowNed
TROS
VARA
VPRO
WNL
Penyiar negeri
NOS
NTR
Penyiar khusus
BOS
HUMAN
IKON
JO
OF
OHM
PP
RKK
Socutera
STER
ZvK
Televisi
  • Nederland 1
  • Nederland 2
  • Nederland 3
Digital
Nederland 24
101 TV
Best 24
Cultura 24
Holland Doc 24
Humor TV 24
Journaal 24
Politiek 24
Zappelin / Zapp 24
International
BVN
Radio
  • Radio 1
  • Radio 2
  • 3FM
  • Radio 4
  • Radio 5
  • Radio 6
  • FunX
  • Radiocast
Internasional
RNW